Materi Sosialisasi Buku Panduan Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Edisi XI
Materi Sosialisasi dan Buku Panduan Edisi XI
Universitas PGRI Kanjuruhan Malang
Materi Sosialisasi Buku Panduan Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Edisi XI
Materi Sosialisasi dan Buku Panduan Edisi XI
Berikut Time Line dan Pengumuman tentang Kegiatan KKN 2017 Universitas Kanjuruhan Malang
(Formulir Pendaftaran KKN bisa di unduh dan di Print)
LPPM UNIKAMA.
Selasa dan rabu (18,19 April 2017) LPPM Unikama melakukan koordinasi dengan seluruh Dosen di lingkungan Universitas Kanjuruhan Malang terkait Usulan Penelitian dan Pengabdian Kemenristek Dikti 2017. Koordinasi tersebut membahas tentang skema, jadwal, syarat dan kebijakan-kebijakan baru tentang penelitian dan pengabdian, dan diharapkan kegiatan Penelitian dan Pengadian oleh Dosen Unikama memiliki kompeten dan dapat bersaing di skala Nasional.
Materi koordinasi bisa di unduh di bawah ini.
Materi Koordinasi Usulan Penelitian dan Pengabdian KEMENRISTEK DIKTI 2017
Silahkan download file di bawah ini :
Silahkan download form isian di bawah ini :