Kepada Yth. Bapak/Ibu Dosen
di Lingkungan Universitas PGRI Kanjuruhan Malang

Dengan Hormat,

Berkaitan dengan pemutakhiran data pada SINTA, kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut:

  1. Bagi Bapak/Ibu yang melaksanakan penelitian / pengabdian kepada masyarakat pada tahun 2022 – 2023 yang mendapatkan pendanaan selain dari DRTPM Kemdikbudristek dan Institusi internal (DIPA DPPM Unikama) dapat mengisi form pendataan yang kami persiapkan dan data tersebut akan kami unggah ke SINTA.

Link form sebagai berikut :
• Penelitian : https://forms.gle/8fdpdk7aHg7Anpw8A
• Pengabdian : https://forms.gle/xfLB94zSR89essZB7

  1. Rekaman koordinasi dan petunjuk teknis pemutakhiran data pada SINTA dapat dibuka pada link berikut : https://youtube.com/live/XBIoMsrKrF0
  2. Manual book/ panduan pemutakhiran SINTA dapat diunduh pada link berikut: https://ringkas.kemdikbud.go.id/PemutakhiranSINTA
  3. Jika dalam proses pemutakhiran data Sinta ada kendala Bapak/Ibu dapat mengisi form pada link berikut: https://forms.gle/nk6QnfJza2vTXHdV9
  4. Agar kami dapat memantau proses pemutakhiran data pada SINTA, bagi Bapak/Ibu terutama yang sudah melakukan pemutakhiran data pada SINTA dimohon mengisi form pada link berikut: https://forms.gle/kxvSKFaFGgfJK9pC9

Atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

Hormat kami,
DPPM Unikama

Pemutakhiran Data pada SINTA (1)