UNIKAMA – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) disambut baik oleh masyarakat Desa Lebakharjo, Kecamatan Ampelgading. Pasalnya, mahasiswa tersebut memberikan ide pemikirannya dengan mencoba membuat dan mengubah sedikit lagu daerah untuk Desa Lebakharjo. Saat melakukan observasi ternyata…
Mahasiswa Unikama Olah Limbah Biji Salak Menjadi Souvenir Menarik
UNIKAMA – Salak merupakan salah satu buah favorit dengan rasa yang unik. Dalam satu buah salak terdapat 3 potensi yaitu kulit salak, daging buah salak, dan yang terakhir ialah bijinya. Namun kebanyakan orang hanya dapat menikmati dagingnya saja, tidak pada…
Meriahkan HUT RI ke-74, Mahasiswa KKN Unikama Panjat Pinang
UNIKAMA – Memperingati HUT RI ke-74, desa Harjokuncaran memeriahkan kemerdekaan Republik Indonesia dengan berbagai kegiatan. Salah satunya dengan mengadakan lomba panjat pinang yang diadakan di RT.08 RW.04 desa Harjokuncaran. Panjat pinang yang di prakarsai oleh para pemuda pemudi setempat dan…
Semarakkan HUT RI, Mahasiswa KKN Unikama Bangun Jembatan Darurat
UNIKAMA – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Universitas Kanjuruhan Malang (KKN Unikama) merayakan peringatan HUT kemerdekaan RI ke-74. Perayaan Agustus tahun ini mahasiswa KKN gelar serangkaian kegiatan yang berkolaborasi dengan warga desa Tamanasri, kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang. Kegiatan yang berlangsung selama…
Mahasiswa KKN Unikama Ciptakan Inovasi Olahan Kopi Lokal dan Masker Wajah
UNIKAMA – Kalangan masyarakat saat ini lagi tren dibidang bisnis. Tidak terkecuali masyarakat Desa Sekarbanyu yang berkeinginan untuk memulai berbisnis. Namun, masih terkendala dengan ide bisnis yang akan dijalankan. Karena masyarakat khususnya Ibu-ibu kebanyakan ibu rumah tangga biasa. Akan tetapi…